Workshop & Coaching Clinic Untuk Lolos Pendanaan PKM 2025
Workshop & Coaching Clinic merupakan salah satu bentuk kegiatan dari banyaknya rangkaian kegiatan dalam mempersiapkan mahasiswa untuk bisa mengikuti sesuai pedoman Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) Tahun 2025. Kegiatan ini bertujuan untuk membangun semangat serta menambah wawasan mahasiswa dalam menyusun Proposal PKM yang akan di Upload ke Belmawa. Dalam hal ini kami mengundang narasumber he...